cara membuat login user dan admin di Java neatbean - AKMAD NUDIN
cara membuat login user dan admin di Java neatbean

cara membuat login user dan admin di Java neatbean


Halo selamat pagi, maaf saya baru bisa menulis kembali dikarenakan kesibukan didunia nyata sehingga blog ini jarang dipantau.
baiklah di tulisan ini saya ingin memberikan dan berbagi, cara membuat login user dan admin di neatbean dalam satu tombol, metode ini disebut MultiUser.

langsung saja mari kita Siapkan Komponen yang diperlukan yaitu

4 = jLabel
2 = TextField
-klik kanan jTextfield1 rubah variable name menjadi = txt_NamaPengguna.
-klik kanan jTextfield2 rubah variable name menjadi = txt_password.
1 = Panel dengan memakai border title.
2 = button.
   = icon yang diperlukan jika memang diperlukan
1 = library (mysql jdbc driver)

pertama kita buatlah desain seperti desain berikut ini, atau bisa yang lebih simple sesuai selera pembaca saja.

setelah desain kita selesai dibuat dan sudah menambahkan library jar Mysql jdbc driver. tahap penambahan library mysql disini saya tidak membahas karena saya yakin pembaca sudah pada paham.
Langka pertama kita buat database terlebih dahulu. saya yakin pembaca sudah paham cara membuat database di xampp. buatlah dengan table database seperti berikut
1 nama database = dengan nama "Multiuser"
3 kolom tabel dengan nama = Username, Password,Level (pastikan ikutin besar kecilnya).

kemudian klik klik Insert. masukan seperti contoh berikut : (pastikan ikutin besar kecilnya pada kolom level).


langka kedua buatlah method koneksi yang berguna sebagai penghubung class dan database.
klik kanan pada projek lalu pilih new - java package kemudian berinama Koneksi lalu klik OK.

klik kanan juga pada package koneksi - pilih new - java class-berinama koneksi lalu OK. maka akan muncul sperti berikut. koneksi.java
klik dua kali atau klik kanan pada koneksi.java kemudian klik open.
masukan Script Berikut :

package koneksi;
 
import java.sql.Connection;
import java.sql.DriverManager;
import java.sql.SQLException;
 
public class koneksi {
 
    public static Connection conn;
 
    public static Connection getKoneksi() {
        String host = "jdbc:mysql://localhost/Multiuser",
                user = "root",
                pass = "";
        try {
            conn = (Connection) DriverManager.getConnection(host, user, pass);
        } catch (SQLException ex) {
 
        }
        return conn;
    }
 
}
');


code jdbc:mysql://localhost/Multiuser silakan samakan dengan database yang anda buat.

Langka ketiga buatlah 2 buah JFrame yaitu JFrame User dan JFrame Admin



masukan script berikut tepat diatas script  @SuppressWarnings("unchecked")

Connection conn;
    ResultSet rs;
    Statement st;
    PreparedStatement pst;
    String sql;


lalu silakan pembaca klik 2x pada button masuk.
masukan script code berikut :

conn = koneksi.getKoneksi();
                 if (txt_NamaPengguna.getText().equals("")){
                    JOptionPane.showMessageDialog(rootPane, "User Name tidak boleh kosong");
                    txt_NamaPengguna.requestFocus();
                }
                else if (txt_password.getText().equals("")){
                    JOptionPane.showMessageDialog(rootPane, "Password tidak boleh kosong");
                    txt_password.requestFocus();
                }
                else{
        try {
            st = conn.createStatement();
            sql = "SELECT * FROM db_login where Username = \'" + txt_NamaPengguna.getText() + "\' and Password = \'" + txt_password.getText() + "\'";
            rs = st.executeQuery(sql);
 
            if (rs.next()) {
                if (rs.getString("Level").equals("ADMIN")) {
 
                    new Admin().show();
                    this.dispose();
                }  else if (rs.getString("Level").equals("USER")) {
                    new User().show();
                    this.dispose();
                }
 
            } else {
                JOptionPane.showMessageDialog(null, "Maaf password atau username anda salah");
            }
        } catch (Exception e) {
            JOptionPane.showMessageDialog(null, e);
        }
    }

kemudian coba jalankan. maka hasilnya seperti berikut.ketika kita memasukan salah satu user.




Sekian tutorial dari saya selamat mencoba.
silakan didownload source codenya jika dirasa masih bingung. download
saya sarankan ikutilah step by step jangan langsung download source code agar memahami alurnya.
Disclaimer : Jika anda mengcopy artikel ini mohon sertakan sumbernya. Jika anda keberatan tentang masalah terkait hal ini, Anda bisa menghubungi kami   disini

selalu berbagi apa yang saya ketahui, dan jangan lupa sopan santun dirumah orang, hindari berkomentar buruk. terimakasih atas kunjungannya.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Jangan lupa komentar ya jika Artikel bisa berhasil digunakan.atau
Jika Anda ingin memberikan donasi bisa melalui Paypal atau dengan Bank BNI Dana hasil dari donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain akmadnudin.com - Terima kasih Atas Dukungannya.
Load Comment
Hide comments

0 komentar untuk cara membuat login user dan admin di Java neatbean

0 Response to "cara membuat login user dan admin di Java neatbean"

Post a Comment

Catatan untuk penjelajah
1. Berkomentarlah dengan tata bahasa yang baik agar orang lain tahu sebijak apa karakter anda melalui kata kata.
2. Silahkan tulis komentar anda apa yang anda mau selama masih berhubungan dengan topik ini.
3. Maaf tidak Menyarankan untuk menyertakan Link Aktif pada kolom komentar.
4. Mohon dimaklumi apabila tidak sempat membalas komentar 1 per 1.
5. Untuk komentar selalu di moderasi.

Terimakasih Komentar Anda : Sekali-sekali Belajar Tidak Memasang Link di Komentar yah.

:)
:(
B))
:((
=))
:B
:D
:P
:-O
:-?
:-SS
:-f
d(
:Y
b-(
h-(
g-)
5-p
y-)
c-)
s-)
d-)
w-)
:-h
:X
:-*)
:))
:Z
Show Emoticons

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel